Kerupuk ikan memang sudah sangat umum di telinga masyarakat Indonesia, kerupuk ikan banyak tersedia di toko - toko, warung terdekat, pasar, atupun orang yang berkeliling menjual kerupuk ikan. Kerupuk ikan sangat cocok apabila dimakan bersama nasi dan lauk pauk. Karena mayoritas penduduk Indonesia sangat menyukai kerupuk sebagai teman makan nasi mereka. Untuk anda yang ingin membuat kerupuk ikan, kami siapkan resep dan cara membuatnya sebagai berikut :
Bahan membuat kerupuk ikan :
- 800 gr tepung tapioka
- 350 gr daging ikan tenggiri yang sudah dihaluskan
- 1 sendok makan garama
- 5 siung bawang putih ( haluskan )
- 1/2 sendok teh ketumbar halus
- 1/2 sendok teh soda kue
- 300 gr gula pasir
- 5 butir telur
- air secukupnya
- minyak goreng secukupnya
Cara Membuat Kerupuk Ikan Renyah dan Gurih :
1. Campurkan semua bahan lalu diaduk sampai tercampur rata
2. Uleni dengan tangan sampai adonan kalis dan tidak lengket ditangan
3. Kemudian adonan dibungkus dengan daun pisang gulung memanjang dan kukus selama 2 – 3 jam sampai adonan benar-benar matang
4. Angkat dan dinginkan adonan lalu iris tipis jemur sampai benar-benar kering ( 2 – 3 hari )
5. Panaskan minyak diatas api sedang dan goreng adonan yang sudah kering sampai merekah, angkat dan tiriskan
6. Simpan dalam toples, kerupuk ikan siap dinikmati.
Kunjungi juga artikel cara membuat Kerupuk Jengkol yang enak dan renyah DISINI
Grosir kerupuk mentah sidoarjo, agen kerupuk mentah di jakarta, agen kerupuk mentah di bandung, agen kerupuk mentah di surabaya, agen kerupuk kemplang palembang, distributor aneka kerupuk mentah, grosir kerupuk ikan tenggiri, distributor kerupuk ikan, harga kerupuk udang padi kapas indramayu, harga kerupuk udang per kg, pabrik kerupuk udang indramayu, harga kerupuk udang mentah, harga kerupuk udang indramayu, harga kerupuk udang indrasari, harga kerupuk udang finna l Hub. 0878.5295.2906
Selasa, 13 Februari 2018
Langkah - Langkah Membuat Kerupuk Ikan Tengiri
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar